KALKULATOR CANGGIH UNTUK FISIKA MATEMATIKA DAN TEKNIK ONLINE

Coba ambil kalkulatormu, lalu hitung ini:

  1. $\small(111111111)^{2}=$
  2. $\small(999999999)^{2}=$
  3. $\small(5)^{25}$=
  4. $\small(12345)^{15}$=
Stres kan?KALKULATOR CANGGIH UNTUK FISIKA MATEMATIKA DAN TEKNIK
Kalkulator jaman modern saat ini bukan sekedar untuk perhitungan penjumlahan, perkalian, pengurangan, atau pebagian saja. Sudah banyak beredar kalkulator ilmiah atau sering disebut kalkulator scientific. 
 
Jika Anda bertanya adakah kelebihan kalkulator biasa dengan kalkulator scientific, maka jawabannya adalah sangat banyak kelebihannya. 

Kalkulator ilmiah atau scientific merupakan sebuah perangkat kalkulator elektronik yang dirancang bukan hanya untuk memecahkan permasalahan dalam bidang matematika, melainkan juga untuk bidang lain seperti ilmu pengetahuan, fisika, teknik dan lain-lain. 

Dengan munculnya kalkulator ilmiah, banyak orang berpendapat bahwa mistar atau slide rule menjadi benar-benar sudah “pensiun”.

Sekarang mari gunakan kalkulator ini secara online, hitung soal di atas. Coba aja langsung...
Dengan KALKULATOR CANGGIH ini diperoleh:
  1. $\small(111111111)^{2}=12345678987654321$
  2. $\small(999999999)^{2}=999999998000000001$
  3. $\small(5)^{25}=298023223876953125$
  4. $\small(12345)^{15}=23570370761335746188692151519494473063659327922288482666015625$
Semoga bermanfaat...
Mungkin Yang Kamu cari ada di sini: